Berikut ini adalah contoh tampilan hasil cek penerima PIP:
Status : Terdaftar
Jenis Bantuan : Dana Tunai
Nominal : Rp 2.400.000
Jika Anda mengalami kesulitan dalam melakukan pengecekan, Anda dapat menghubungi call center PIP di nomor 177.
Berikut ini adalah beberapa tips untuk cek penerima PIP lewat HP:
-Pastikan Anda memasukkan NIK dan NISN dengan benar.
-Jika Anda masih belum memiliki NISN, Anda dapat memintanya kepada pihak sekolah.
-Pastikan Anda memiliki koneksi internet yang stabil.
Itu ulasan mengenai cara mengecek PIP Tahap 3 Desember kapan cair, hanya dengan login pip.kemendikbud.go.id 2023.
Tentunya, bantuan PIP sangatlah dinanti oleh penerima PIP dari jenjang SD, SMP, SMA tersebut.
Karena PIP dirancang untuk membantu anak-anak usia sekolah dari keluarga miskin/rentan miskin/prioritas tetap mendapatkan layanan pendidikan sampai tamat pendidikan menengah
baik melalui jalur forma SD sampai SMA/SMK dan jalur non forma; paket a sampai paket c dan pendidikan khusus.
Melalui program inipula pemerintah berupaya mencegah peserta didik dari kemungkinan putus sekolah, dan diharapkan dapat menarik siswa putus sekolah agar kembali melanjutkan pendidikannya.
PIP juga diharapkan dapat meringankan biaya personal pendidikan peserta didik, baik biaya langsung maupun tidak langsung.
Semoga bermanfaat.(*)