Terkuak Alasan Lionel Messi Pilih Inter Miami Ketimbang Bergaji Rp 3,5 Triliun dari Arab

Kamis 08-06-2023,15:45 WIB
Editor : Redaksi Radar Lebong

RADARLEBONG.ID - Lionel Messi, pemain sepak bola asal Argentina ini menjadi incaran klub sepak bola dunia yang rela merogoh kocek triliun demi mendapatkan sang pemain sepak bola profesional ini.

Diketahui, salahsatu Klub  Bola ternama dari Arab,  Al Hilal sempat pamer akan memboyong Lionel Messi per 6 Juni 2023, gabung dengan Al Hilal.

Tak tanggung-tanggung, dikabarkan Lionel Messi akan mendapatkan bayaran atau gaji yang cukup fantastis mencapai 600 juta euro atau setara dengan Rp9,5 triliun dari Al Hilal.

Namun, sesumbar itupun, terbantahkan, setelah diketahui Mega Bintang ini lebih memilih gabung dengan Inter Miami.

BACA JUGA:Inilah Riwayat Perjalanan Karir Pelatih Timnas Indonesia U22 Sea Game 2023

BACA JUGA:Final Indonesia vs Thailand,Akankah Sejarah Terukir Kembali

Kendati belum jelas, besaran kontrak dengan Inter Miami.

Namun, terkuak alasan yang penuh haru mengapa hingga akhirnya Lionel Messi memilih Inter Miami ketimbang bergaji Rp3,5 triliun dari Arab.

Alasan demi keluarganya menjadi alasan utama sehingga Messi memutuskan untuk tak mau kembali lagi ke LaLiga Spanyol serta hijrah ke Liga Arab tersebut.

"Faktanya jelasnya, saya memang menginginkannya, sangat bisa untuk kembali,"

BACA JUGA:Timnas Basket Putri Berhasil Meraih Mendali Emas, Banjir Pujian!

BACA JUGA: Klasemen Medali SEA Games 2023, Indonesia Gusur Kamboja

"Tetapi di sisi lain, setelah menjalani apa yang saya jalani dan bagaimana saya keluar, saya tidak ingin kembali,".
"Saya tidak ingin punya suasana yang sama lagi. Menunggu apa yang akan terjadi dan menggantungkan masa depan saya ke tangan orang lain,".

"Saya ingin membuat keputusan sendiri, saya harus memikirkan diri saya sendiri, dan keluarga saya," ungkap Lione Messi, dikutip Kamis, 8 Juni 2023 dari disway.id.

Tak hanya itu sjaa, Messi pun mengungkapkan saat di Paris selama dua tahun membela Paris Saint-Germain, dirinya dan keluarga hanya tinggal di Hotel.

Kategori :