LEBONG, RADARLEBONG.ID - Dinas Sosial (Dinsos) Lebong mulai menyiapkan logistik untuk korban bencana alam di Kabupaten Lebong, menyusul cuaca ekstrim yang terjadi dan bencana alam yang melanda desa di Kecamatan Uram Jaya.
"Iya, mengingat cuaca ekstrim yang sudah terjadi sejak sepekan ini, maka kami (Dinsos, red) menyiapkan persedian logistik apabila nantinya terjadi bencana seperti bencana banjir yang terjadi di kecamatan Uaram Jaya beberapa waktu lalu, " kata Plt. Kepala Dinsos Lebong, Puji Warno, S.Pd melalui Kabid Perlindungan dan Jaminan Sosial, Jusraweni, SE. Ia memastikan stok logistik ini masih mencukupi hingga beberapa bulan kedepan. Logistik ini diantaranya adalah makanan siap saji, makanan anak, selimut, karpet, terpal dan logistik lainnya. "Kami juga sudah menerima pengiriman buffer stock dari Provinsi. Insyallah cukup lah untuk beberapa bulan kedepan," sampainya. BACA JUGA:Gercep, Dinas Sosial Lebong Bantu Evakuasi ODGJ yang Dikerangkeng Untuk membantu korban bencana alam, pihaknya juga telah membagi tim piket yang tergabung dalam Tim Tagana. "Kita juga memastikan seluruh timnya akan terus berkoordinasi dengan seluruh pihak terkait lainnya, sehingga penanganan bencana di Lebong akan cepat diantisipasi," tukasnya.Dinas Sosial Lebong Sudah Siapkan Logistik Hadapi Bencana
Jumat 28-10-2022,11:18 WIB
Reporter : Adrian Roseple
Editor : Redaksi
Kategori :
Terkait
Jumat 10-05-2024,17:04 WIB
Kantor Terancam Terjun ke Sungai, Apakah Layanan Kelurahan Turan Lalang Lebong Lumpuh?
Jumat 26-04-2024,17:13 WIB
Lebong Kembali Dilanda Bencana Alam Longsor- 1 Unit Mobil Ikut Terjebak Longsor
Jumat 19-04-2024,11:08 WIB
3 Langkah Membersihkan Rumah Pasca Banjir
Selasa 16-04-2024,10:59 WIB
UPDATE TERKINI : Banjir Kiriman dari Talang Donok Luapan Sungai Ketahun Lebong Menjalar ke 4 Kecamatan
Selasa 16-04-2024,10:15 WIB
Rumah, Sawah, Hewan Ternak Termasuk 2 Dump Truck Ikut Terhanyut Terjangan Sungai Ketahun Lebong
Terpopuler
Kamis 17-04-2025,13:59 WIB
HP RedMagic 10 Air Dengan Performa Kelas Monster!
Kamis 17-04-2025,13:12 WIB
4 Dampak Negatif Jika Kebiasaan Tidur di Atas Jam 12 Malam
Kamis 17-04-2025,13:21 WIB
Rekomendasi Laptop Terbaik Editing Video 2025, Render Tanpa Lemot
Kamis 17-04-2025,13:18 WIB
5 Tanda Kolesterol Tinggi Pada Perempuan Jarang Disadari, Apa Saja?
Kamis 17-04-2025,13:53 WIB
Harga Xiaomi 14T Pro HyperOS 3 Bikin Kaget di April 2025!
Terkini
Kamis 17-04-2025,13:59 WIB
HP RedMagic 10 Air Dengan Performa Kelas Monster!
Kamis 17-04-2025,13:53 WIB
Harga Xiaomi 14T Pro HyperOS 3 Bikin Kaget di April 2025!
Kamis 17-04-2025,13:24 WIB
Harga Samsung Galaxy A56 5G Hadir Dengan AI Canggih
Kamis 17-04-2025,13:21 WIB
Rekomendasi Laptop Terbaik Editing Video 2025, Render Tanpa Lemot
Kamis 17-04-2025,13:18 WIB