LEBONG, RADARLEBONG.ID - Pekerjaan pemasangan pipa distribusi sambungan rumah yang dilaksanakan di Desa Karang Anyar Kecamatan Lebong Tengah, diprotes warga karena mengalami kebocoran.
Kegiatan ini, sebelumnya juga diprotes warga karena pembangunan bak pengaturan air yang tidak izin dengan pemilik lahan. Indra (28) warga Desa Karang Anyar Kecamatan Lebong Tengah ini mengeluhkan sambungan pipa yang telah dipasang ke rumahnya. Karena, saat dilakukan uji coba ternyata pipa ini mengalami kebocoran dan membuat air mengalir hingga ke badan jalan termasuk halaman rumahnya. "Mungkin kalau dibuat dengan lebih baik lagi, mungkin tidak akan sampai bocor seperti itu. Kalau kejadiannya seperti, perlu kita pertanyakan kualitas proyek pemerintah ini," ujarnya kemarin (3/10). BACA JUGA:Dibangun Tanpa Izin , Proyek Rp 1,7 M Tuai Protes Pemilik Tanah Menurutnya, kebocoran sambungan pipa ini tidak hanya terjadi pada rumahnya saja. Melainkan juga, terjadi pada rumah warga lainnya. Jika kondisi ini dibiarkan, lanjutnya, kebocoran ini akan sulit diperbaiki. Sebab, galian pipa ini di pasang di bawah badan jalan. "Jika jalan hotmix selesai dibangun, pasti lebih sulit untuk memperbaiki. Dan percuma dibangun hotmix, kalau dibawahnya ada kebocoran pipa air," sampainya. Ditambahkannya, saat dilakukan uji coba hasil proyek ini sudah dicek langsung oleh Dinas PUPR-Hub Lebong. Bahkan, mereka (Dinas PUPR-Hub, red) menyaksikan langsung kebocoran pipa ke rumah-rumah warga ini. "Jika dibiarkan begitu saja, jelas asas manfaatnya tidak ada. Karena air tidak masuk rumah tapi keluar ke jalan dan halaman rumah," singkatnya.Giliran Proyek Pipa Sambungan Rumah yang Bocor Diprotes Warga
Selasa 04-10-2022,14:23 WIB
Reporter : Carles Jaya
Editor : Redaksi
Tags : #warga
#protes
#pipa sambungan rumah
#dinas pekerjaan umum penataan ruang dan perhubungan (puprphub) lebong
#bocor
Kategori :
Terkait
Rabu 08-05-2024,17:35 WIB
Akses Terputus, Hasil Panen Terancam! Warga Lebong Desak Perbaikan Jalan Kabupaten yang Rusak Segera
Selasa 23-01-2024,15:45 WIB
Kondisi Jembatan Gantung di Lebong Memprihatinkan, Akses Warga Terganggu
Rabu 17-01-2024,21:52 WIB
PILU! Warga Sungai Lisai Lebong Berjibaku Selamatkan Ibu Hamil dengan Ditandu
Rabu 20-09-2023,22:47 WIB
Puluhan Warga Lebong Mencoba Peruntungan jadi PMI ke Luar Negeri
Selasa 15-08-2023,14:35 WIB
Warga Lebong Turun ke Jalan Lakukan Aksi Ini
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,09:50 WIB
Rekomendasi HP Baterai 7000mAh, Ada dari Samsung Galaxy dan Tecno
Sabtu 23-11-2024,10:03 WIB
Infinix Note 40 Pro 5G vs OPPO Reno11 F 5G, Duel Fitur Canggih
Sabtu 23-11-2024,09:41 WIB
Review Redmi Watch 5 Active, Smartwatch Budget Yang Menarik!
Sabtu 23-11-2024,09:57 WIB
Kelebihan dan Kekurangan Infinix Hot 40i, HP Harga Murah
Sabtu 23-11-2024,13:14 WIB
Manfaat Air Rebusan Pare Campur Madu, Bikin Diabetes Ambyar
Terkini
Sabtu 23-11-2024,13:46 WIB
7 Alasan Mengapa Content Creator Membutuhkan Stabilizer untuk HP
Sabtu 23-11-2024,13:14 WIB
Manfaat Air Rebusan Pare Campur Madu, Bikin Diabetes Ambyar
Sabtu 23-11-2024,13:02 WIB
Benarkah Labu Siam Bakar Ampuh Obati Penyakit Asam Urat?
Sabtu 23-11-2024,10:09 WIB
Chromebook dan Laptop Windows, Cek Perbedaannya dan Mana yang Lebih Cocok?
Sabtu 23-11-2024,10:03 WIB