LEBONG, RADARLEBONG.ID - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Lebong, hari ini akan melaksanakan Musyawarah Olahraga Kabupaten (Musorkab) ke-IV.
Beberapa agenda yakni pemilihan Ketua Umum KONI Kabupaten Lebong priode 2022-2026. Plt Ketua Umum KONI Kabupaten Lebong, Rafik Sani mengaku pelaksanan Musorkab ini sudah dijadwalkan sejak Juni lalu sesuai dengan hasil rakerkab. " Rencananya akan dibuka langsung oleh Wakil Bupati Lebong Drs.Fahrurrozi,M.Pd, " kata Rafik. Pelaksanaan Musorkab akan diikuti oleh 19 cabang olahraga (cabor) yang ada di Kabupaten Lebong dan akan dihadiri langsung oleh ketua Umum KONI Provinsi serta pengurusannya. BACA JUGA:Guru Olahraga se Lebong Bentuk IGORNAS BACA JUGA:4 Medali Emas, 7 Perak, 2 Perunggu Diraih Atlet Taekwondo Pengkab Lebong , Berikut Nama Namanya Untuk itu, dirinya berharap pelaksanaan Musorkab tersebut bisa berjalan dengan lancar dan terpilih ketua umum yang betul-betul bisa membawa olahraga di Kabupaten Lebong ke arah yang lebih baik dan bisa membangkitkan lagi cabang-cabang olahraga yang ada dikabupaten Lebong. " Kita berharap ketua umum koni lebong yang nantinya terpilih bisa mengakomodir seluruh kegiatan keolahragaan di Kabupaten Lebong. Mengingat dalam waktu dekat akan digelarnya Porprov pada akhir tahun ini. Termasuk serta Porkab dan Pra PON di tahun 2023 mendatang," tukasnya.Musorkab IV, Siapa Ketua KONI Lebong 2022-2026?
Jumat 09-09-2022,12:26 WIB
Reporter : Amri Rakhmatullah
Editor : Redaksi Radar Lebong
Kategori :
Terkait
Jumat 09-09-2022,20:47 WIB
Aklamasi, Deston Nusantara Nakhodai KONI Lebong 2022-2026
Jumat 09-09-2022,12:26 WIB
Musorkab IV, Siapa Ketua KONI Lebong 2022-2026?
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,10:51 WIB
Kista Duktus Koledokus Pada Bayi, Apa Penyebabnya?
Minggu 24-11-2024,07:55 WIB
Simak Harga HP dan Spesifikasi Unggulnya Vivo V40E
Minggu 24-11-2024,07:59 WIB
Cara Mengatasi HP Bootloop dengan Mudah dan Cepat!
Minggu 24-11-2024,10:55 WIB
Alasan Jeruk Purut Sering Digunakan Untuk Masakan Nusantara, Ini Manfaatnya
Minggu 24-11-2024,07:47 WIB
Bocoran Spesifikasi dan Harga Nubia V70 Dengan RAM 4GB
Terkini
Minggu 24-11-2024,10:55 WIB
Alasan Jeruk Purut Sering Digunakan Untuk Masakan Nusantara, Ini Manfaatnya
Minggu 24-11-2024,10:51 WIB
Kista Duktus Koledokus Pada Bayi, Apa Penyebabnya?
Minggu 24-11-2024,07:59 WIB
Cara Mengatasi HP Bootloop dengan Mudah dan Cepat!
Minggu 24-11-2024,07:55 WIB
Simak Harga HP dan Spesifikasi Unggulnya Vivo V40E
Minggu 24-11-2024,07:51 WIB